Twibbon Idul Adha 2022 – Twibbon adalah bingkai foto atau frame yang didesain khusus, menarik dan penuh makna untuk memperingati acara-acara tertentu.
Sekarang ini banyak orang yang memakai twibbon untuk memeriahkan hari-hari besar keagamaan atau hari hari besar kenegaraan.
Twibbon juga bisa berfungsi sebagai media promosi untuk kegiatan atau acara yang akan berlangsung. Seperti salah satu acara yang sebentar lagi akan berlangsung yaitu Hari Raya Idul Adha 2022.
Hari Raya Idul adha merupakan salah satu hari besar yang selalu diperingati oleh umat Islam di seluruh dunia setiap tanggal 10 Dzulhijah dalam perhitungan kalender islam. Idul adha dirayakan oleh umat islam untuk mencontoh Nabi Ibrahim as karena ketaatannya kepada Allah SWT.
Twibbon Hari Raya Idul Adha 2022
Klik Untuk Memperbesar Gambar
Alhamdulillah, sebentar lagi kita akan memasuki bulan Dzulhijjah/idul qurban, mari kita sambut dengan amalan terbaik dan semoga kita diberi kemampuan untuk bisa melaksanakan ibadah qurban. sebagaimana firmanNya:
“Maka laksanakanlah shalat karena rabbMu dan berqurbanlah sebagai ibadah dan mendekatkan diri kepada Allah.” (QS. Al-Kautsar : 2)
Oleh Karena itu marilah kita sambut hari raya idul adha 2022 ini dengan penuh rasa cinta dan semangat. Apalagi di era digital sekarang ini, kita bisa memeriahkan dengan membuat design design untuk ditampilkan di profile whatsapp, Instagram kita sebagai wujud keikutsertaan kita memperingati Hari Raya Idul Adha 2022.
Caranya yang bisa kita lakukan adalah dengan memasang twibbon di akun akun media sosial yang biasa kita gunakan.
Kenapa kita memasang twibbon?
Karena dengan memasang twibbon adalah cara yang paling mudah dan murah yang bisa kita lakukan. Cukup dengan memilki kuota internet atau bisa dengan wifi, kita bisa memasang twibbon idul adha di profile medsos.
Cara Membuat Twibbon Idul Adha 2022
Berikut ini cara membuat twibbon idul adha 2022 untuk dipasang di profile medsos kamu.
Pertama, klik tombol download disini yang terletak dibawah gambar bingkai twibbon. Kemudian pilih frame twibbon yang kamu sukai. Klik tombol yang ada dibawah bingkai foto, lalu pilih salah satu foto dari gallery hanphonemu.
Kemudian klik selanjutnya untuk masukan foto mu. Atur foto kamu agar sesuai dengan bingkai dengan menggeser, membesar atau mengecilkan dan klik selanjutnya.
Download twibbon yang sudah kamu buat. Nah sekarang foto twibbon kamu sudah bisa di upload di profile / dp akun media sosial yang kamu gunakan.